Gambar tangan sedang melakukan pemotongan besi

Ada banyak jenis besi dipasaran. Salah satunya adalah besi WF. Besi WF atau wide flange merupakan lempengan baja yang memiliki kekuatan tinggi dan sangat cocok digunakan untuk menahan beban dan tarik. Besi WF ini memiliki elemen yang sempurna untuk menarik dan menekan aksial. Kelebihan yang dimiliki dari besi WF ini terdapat pada bobotnya yang tidak terlalu berat walaupun memiliki struktur kepadatan yang sangat tinggi. 

Besi WF ini terdiri dari tiga jenis diantaranya WF I, WF H, dan WF Beam. Ketiga jenis tersebut tentunya memiliki fungsinya masing-masing. Jika kamu ingin jual besi WF murah ada beberapa hal yang perlu diperhatikan seperti material pembuat besi tersebut.

Terdapat juga teknik pemotongan besi tentunya terdapat berbagai cara dan tidak bisa dilakukan secara sembarangan. Pada artikel kali ini akan membahas mengenai teknik pemotongan besi WF yang perlu kamu ketahui. Simak pembahasan dibawah ini ya.

Pengamparan Besi WF

Pengamparan besi WF dilakukan dengan cara pemadatan campuran material yang nantinya digunakan agar dapat dipotong. Proses pengamparan ini hanya dapat dilakukan oleh ahlinya. Kamu dapat mencari dari berbagai sumber mengenai jual besi wf dan mendapatkan ahli yang kompeten dibidangnya.

Mempersiapkan Gas 

Gas disini digunakan untuk memotong besi WF yang kemudian disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing.

Pengukuran Besi WF

Teknik pengukuran besi WF ini sangat penting untuk dilakukan untuk menyesuaikan konstruksi bangunan yang nantinya akan dibuat. Pengukuran besi WF ini juga diperlukan ketelitian. Sumber informasi mengenai jual besi wf dapat kamu cari dari berbagai referensi.

Lakukan Pemotongan

Apabila teknik diatas sudah selesai semua, maka hal yang terakhir dapat kamu lakukan adalah pemotongan besi WF. Dalam proses pemotongan ini diperlukan kehati-hatian agar nantinya hasil yang didapatkan maksimal dan sesuai dengan kebutuhan.

Itulah pembahasan mengenai teknik pemotongan besi WF yang perlu kamu ketahui. Berbagai ahli dapat kamu pilih dan jadikan tempat untuk jual besi wf. Sekian, semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan kamu tentang besi wf ya

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *